Analisis Keputusan Dalam Menentukan Penerima Bantuan Lansung Tunai Dana Desa Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process

Penulis

  • Tetti Erina Siregar Prodi Matematika, FMIPA Universitas Sumatera Utara, Medan- Indonesia 20155
  • Esther Sorta Mauli Nababan Prodi Matematika, FMIPA Universitas Sumatera Utara, Medan- Indonesia 20155

DOI:

https://doi.org/10.47662/farabi.v5i2.419

Kata Kunci:

Analytical Hierarchy Process, Bantuan Langsung Tunai Dana Desa, Pandemi COVID 19, Simple Additive Weighting

Abstrak

Pandemi COVID 19 yang telah melanda dunia sehingga berpengaruh pada keadaan ekonomi dunia. Begitu juga dengan perekenomian Indonesia yang menurun, sehingga pemerintah berupaya menangani hal tersebut. Salah satu upaya dalam mengatasinya pemerintah mengeluarkan kebijakan kepada masyarakat yang terdampak berupa Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD). Dana desa yang sebenarnya ditujukan untuk pembangunan dan pengembangan desa dialihkan menjadi salah satu bantuan tunai kepada masyarakat desa. Namun dalam pendistribusian masih terdapat adanya unsur ketidaklayakan sebagai penerima bantuan. Penelitian ini bertujuan untuk membantu pihak penanggung jawab  pendistribusian bantuan dalam menentukan penerima bantuan agar tepat sasaran. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan dua metode yaitu metode Analytical Hierarchy Process (AHP) untuk mencari nilai pembobotan dan metode Simple Additive Weighting (SAW) untuk proses perangkingan. Hasil dari analisis metode AHP dari penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa urutan serta nilai pembobotan kriteria paling penting adalah penghasilan perbulan dengan nilai 0,503 (50,3%), jumlah tanggungan dengan nilai 0,260 (26,0%), usia dengan nilai 0,134 (13,4%) dengan nilai, pekerjaan dengan nilai 0,068 (6,8%) dan kepemilikan lahan sawah atau sawit dengan nilai 0,035 (3,5%) serta dengan nilai consistency ratio yaitu 0,084.

Referensi

Agus, H., Sri, K., Sri H, & Retantyo, W. (2005). Fuzzy Multi-Attribute Decision Making (Fuzzy MADM) Yogyakarta: Graha Ilmu..

Ahmad, S., Yunita & Anisa. R. N. (2018) Penerapan metode simple additive weighting (saw) untuk pemilihan siswa terbaik. Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi dan Komputer), Vol 7, No 02

Alifa, A., Hafizh F. A., Hilmi. H. S,. & Yumna. (2021) Sinergisitas dalam optimalisasi penyaluran bantuan langsung tunai dana desa (blt-dd) di desa batujajar barat. PROCEEDING UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG, Vol:1 No: 2, 39-56.

Andi, R., Supriadi, A., Dwi, H. L. K,. & Gusti, T. A. (2018) Analytical Hierarchy Process (AHP) Teknil Penentuan Strategi Daya Saing Kerajinan Bordir.Yogyakarta:Penerbiat Deepublish (Grup Penerbit CV Budi Utama)

Daniel, K.., Edyta, P., Krzysztof, Z., Lesniak, A., & Stanislaw, B. (2018), Fuzzy AHP Application for Supporting Contractors Bidding Decision, Symmetri. 10 (11) : 642,pp.1-14

Desi, A,. Utami, T. R.T., & Yudi, S. (2016). Implementasi Metode Simple Additive Weighting (SAW) Dengan Pembobotan Rank Order Centroid (ROC) Dalam Pengambilan Keputusan Jasa Leasing Mobil (Studi Kasus: PT.Mltindo Auto Cabang Bengkulu, Jurnal Rekursif , Vol 4, No.2.

Dyna, M. K,. Tomy, R. A., Zainal,A. &. (2017). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Rumah Tinggal Di Perumahan Menggunakan Metod Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus: Kota Samarinda. Jurnal Ilmu Komputer.Vol.2, No1

Fazliani, Joan, A. W., & Islamiah, (2017). Sistem pendukung keputusan pemilihan jenis bibit uggul kelapa sawit dengan metode analytical hierarchy process (ahp). Vol. 2, No. 1,

Florence. D. L,.Sasuwuk, C. H., & Novie. A. P. (2021). Implementasi kebijakan penyaluran bantuan langsung tunai dana desa (blt-dd) pada masa pandemi covid-19 di desa sea kabupaten minahasa”, JAP, Vol VIINo.108,

Gwo, H. T., & Jih,. J.H. (2011) Multiple attribute decision making : methods and application:CRC press,.

Jamal, M. H., Pribadi, D., Rizal, A.S., & Gunawan, (2020). Sistem Pendukung Keputusan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Kahar, N., & Retno, P. (2019) Implementasi Metode Simple Additive Weighting Dalam Penentuan Sekolah Dasar Negeri Rujukan/Model Kota Jambi, Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi Vol 5, No 3, pp: 138-147,

Miftahrrahma, R., & Umu, H., (2022). Sistem pendukung keputusan penerima bantuan langsung tunai dana desa di pekandangan menggunakan metode AHP-TOPSIS. Jurnal Media Informatika Budidarma, Vol 6, No1, 404- 413.

Nidya, K. (2020). Penerapan Metode analytical hierarchy process (AHP) dan Simple Additive Weighting (SAW) Untuk Penentuan Penerima Bantuan Sosial Pandemi Covid-19, Jurnal IDEALIS. Vol.3 No.2, pp:56-60,

Parhusip, J. (2019) “Penerapan metode analytical hierarchy process (AHP) pada desain sistem pendukung keputusan pemilihan calon penerima bantuan pangan non tunai (BPNT) di Kota Palang Raya. Vol 13, No 2.

Setiyaningsih, W. (2015) Konsep Sistem Pendukung Keputusan, Malang : Yayasan Edelweis,

Taherdoost, H, (2017), Decision Making Using The Analytical Hierarchy Process (AHP); a Step BY Step Approach, Vol 2, pp:244246

Unduhan

Diterbitkan

2022-12-10

Cara Mengutip

Siregar, T. E., & Nababan, E. S. M. . (2022). Analisis Keputusan Dalam Menentukan Penerima Bantuan Lansung Tunai Dana Desa Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process. FARABI: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika , 5(2), 199–207. https://doi.org/10.47662/farabi.v5i2.419

Terbitan

Bagian

Articles