EFEKTIVITAS WHATSAPP SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DARING DI KELAS IV SD 101871 SIDODADI
DOI:
https://doi.org/10.47662/pedagogi.v8i1.244Kata Kunci:
WhatsApp, Media PembelajaranAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas Whatsapp Sebagai Media Pembelajaran Daring Di Kelas IV SD 101871 Sidodadi. Jumlah sampel 28 siswa Di Kelas IV SD 101871 Sidodadi. Teknik analisis data yang penulis gunakan dalam penelitian ini metode kualitatif. Pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan lembar wawancara, kuesioner, alat tulis/ alat rekam. Hasil pembahasan penelitian menyatakan bahwa Efektivitas whatsapp sebagai media pembelajaran daring selama pandemik membantu para guru dalam proses pembelajaran. Aplikasi yang dihadirkan sangat ramah, praktis dan tidak banyak pemilihan aturan yang harus dilakukan ketika mengoperasikannya Hambatan yang terjadi selama menggunakan media whatsapp disaat pembelajaran daring, ketika Murid tidak mempunyai koneksi internet atau paket internet., Murid tidak memiliki dana yang cukup untuk membeli paket internet sehingga pelaksanaan belajar mengajar terhenti dan anak tidak mendapatkan pengajaraan pada hari itu, Sinyal di satu desa tersebut mengalami gangguan sehingga murid tidak bisa menerima pesan dari Guru untuk kegiatan tersebut, akhirnya murid hanya memiliki alat komunikasi atau HP 1 buah dan dipergunakan untuk lebih dari satu orang dirumah tersebut, sehingga pengalaman kami saat melihat kondisi tersebut anak selalu bergantian dengan abang atau kakak atau adiknya dalam penggunaan HP tersebut. Terkadang orang tuanya juga mempergunakan HP tersebut.
Referensi
Bifaqih, Yusuf. 2015. “Esensi Pengembangan Pembelajaran Daring” Yogyakarta. Deepublish.
Darsono, Herlina. Dkk. 2020. “Efektivitas Pembelajaran Jarak Jauh SaatPndemi Covid-19” Bandung. hlm: 1235-1239
Hadi Sofyan. 2017 “Evektifitas Penggunaan Video Sebagai Media Pembelajaran Untuk Siswa Sekolah Dasar” Tema: 1 No 15, hlm:96-102 https://jagad.id/pengertian-whatsapp/ 25 february 2021
Mirzon dkk 2020. “Efektifitas Whatsapp Sebagai Media Belajar Daring” Volume: 4 No 4, hlm: 147.
Mustaqim. 2020 “Evektifitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 Pada Pembelajaran Matematika” Volume: 2 No 1, hlm: 2
Nidawati. 2013. “Belajar Dalam Psikologi Dan Agama” Volume: 1 No 1, hlm: 13. Prajana Andika. 2017. “Pemanfaatan Aplikasi Whatsapp Dalam Media Pembelajaran Di UIN Raniry Banda Aceh” Volume: 1 No 2, hlm: 123.
Sudarwan Dani. 200. Motivasi Kepemimpinan dan Efektivitas Kelompok. Sunhaji, S. 2014. “Konsep Manajemen Kelas Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran” Volume: 2 No 2, hlm: 30-46
Surachim, Ahim. 2016. “Efektivitas Pembelajaran Pola Sistem Ganda” Bandung. Alfabeta.
Susilowati Eka. 2020. “Bagaimana Pembelajaran Daring Ditengah Wabah Covid 19 Melalui Grup Whatsapp’ Volume: 05 No 03, hlm: 2-6
Wati, Rima E. 2018. “Ragam Media Pembelajaran” Yogyakarta. Kata Pena. Yaniawati, Poppy. 2010. “Alternatif Pembelajaran Kontemporer” Bandung. ArfinoRaya.
Yusuf, Muri A. 2014. “Metode Penelitian” Jakarta. Prenadamedian Group.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pendidikan

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.