ANALISIS PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP KESADARAN AKAN KEPEDULIAN LINGKUNGAN DI DAERAH KELURAHAN SUKARAMAI I KECAMATAN MEDAN AREA

Penulis

  • Ummi Nur Afinni Dwi Jayanti Universitas Islam Negeri Sumatra Utara
  • Alya Firmazelin Universitas Islam Negeri Sumatra Utara
  • Nazwa Nuha Nasution Universitas Islam Negeri Sumatra Utara
  • Putri Fazrisina Nasution Universitas Islam Negeri Sumatra Utara

DOI:

https://doi.org/10.47662/pedagogi.v9i2.587

Kata Kunci:

Pemahaman Masyarakat, Pemahaman Masyarakat, Pengelolaan Sampah

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dan memahami tingkat pemahaman masyarakat terhadap kesadaran akan kepedulian terhadap lingkungan di Kelurahan Sukaramai I, Kecamatan Medan Area, Kota Medan, Sumatera Utara. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif untuk menjelaskan fenomena yang diteliti. Sampel penelitian terdiri dari 70 orang yang dipilih secara acak menggunakan teknik random sampling. Data dikumpulkan melalui kuisioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesadaran dan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan masih perlu ditingkatkan. Permasalahan utama yang muncul adalah pengelolaan sampah yang belum optimal dan kurangnya penghijauan serta lahan hijau yang memadai. Oleh karena itu, diperlukan upaya edukasi, kampanye kesadaran, dan partisipasi aktif masyarakat dalam menjaga lingkungan yang sehat dan berkelanjutan di Sukaramai I, Medan Area.

Referensi

Ahmadi, R., Surbakti, A., & Jalmo, T. (2018). Hubungan pengetahuan lingkungan hidup dengan sikap peduli lingkungan hidup. Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah, 6(2).

Darmawan, D., & Fadjarajani, S. (2016). Hubungan antara pengetahuan dan sikap pelestarian lingkungan dengan perilaku wisatawan dalam menjaga kebersihan lingkungan (studi di kawasan objek wisata alam gunung galunggung desa linggajati kecamatan sukaratu kabupaten tasikmalaya). Jurnal Geografi, 4(1).

Effendi, R., Salsabila, H., & Malik, A. (2018). Pemahaman tentang lingkungan berkelanjutan. Modul, 18(2), 75-82.

Hasnidar, S. H. S. (2019). Pendidikan Estetika dan Karakter Peduli Lingkungan Sekolah. Jurnal Serambi Ilmu, 20(1), 97-119.

Nugraheni, S. I. P. (2021). Penerapan Sikap Kepedulian Lingkungan Melalui Environmental Education (Pendidikan Lingkungan Hidup) Pada Materi Sumber Daya Alam Kelas IV di MI NU Tarsyidut Thullab Singocandi Kudus (Doctoral dissertation, IAIN KUDUS).

Pinontoan, O. R., & Sumampouw, O. J. (2019). Dasar Kesehatan Lingkungan. Deepublish.

Purwanti, D. (2017). Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan Dan Implementasinya. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 1(2), 14–20.

Rahman, H., & La Patilaiya, H. (2018). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat untuk Meningkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat. JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat), 2(2), 251-258.

Wibowo, H. A., Wasino, W., & Setyowati, D. L. (2012). Kearifan lokal dalam menjaga lingkungan hidup (Studi kasus masyarakat di Desa Colo Kecamatan Dawe Kabupaten Kudus). Journal of Educational Social Studies, 1(1).

Wihardjo, R. S. D., & Rahmayanti, H. (2021). Pendidikan Lingkungan Hidup. Penerbit NEM.

Yasril, Y., & Nur, A. (2018). Partisipasi Masyarakat Dalam Pemberdayaan Lingkungan. Jurnal Dakwah Risalah, 28(1), 1-9.

Yuniarto, B. (2013). Membangun kesadaran warga negara dalam pelestarian lingkungan. Deepublish.

Zanki, H. A. (2021). Penanaman Religious Culture (Budaya Religius) di Lingkungan Madrasah. Penerbit Adab.

Unduhan

Diterbitkan

2023-07-09

Cara Mengutip

Jayanti, U. N. A. D. ., Firmazelin, A. ., Nasution, N. N., & Nasution, P. F. . (2023). ANALISIS PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP KESADARAN AKAN KEPEDULIAN LINGKUNGAN DI DAERAH KELURAHAN SUKARAMAI I KECAMATAN MEDAN AREA. Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 9(2), 71–79. https://doi.org/10.47662/pedagogi.v9i2.587

Terbitan

Bagian

Artikel